PPKn

Pertanyaan

uraikan keuntungan yang diperoleh dari NRI memiliki batas wilayah laut yang sangqnt luas?

1 Jawaban

  • Kelas: SMA
    Pelajaran: PPKN
    Kategori: wawasan nusantara
    Pembahasan:

    Keuntungan negara dari wilayah nusantara dengan batas laut yang sangat luas adalah
    - memiliki wilayah yang luas pula untuk mengeksplorasi dan memanfaatkan sumber daya kelautan
    - memiliki daerah perbatasan dengan berbagai negara yang idealnya dapat memudahkan kerjasama dengan negara tetangga, terutama soal keamanan perbatasan
    - memiliki beberapa pintu gerbang kelautan dan penghubung yang bisa difungsikan sebagai alternatif jalur perdagangan dan pelayaran dunia yang lebih singkat dan aman.

Pertanyaan Lainnya