Matematika

Pertanyaan

Kebun pak amin berbentuk ketupat dengan panjang diagonal 18m dan 24m. Disekeliling kebun akan ditanami pohon sengon dengan jarak 5m,jika biaya tiap pohonnya rp.10.000 maka biaya yang harus dikeluarkan pak amin adalah... (disertai caranya)

1 Jawaban

  • D1 = 18 m
    D2 = 24 m

    Jawab
    18 : 2 = 9
    24 : 2 = 12
    =√9² + 12²
    =√81 + 144
    =√225
    = 15 m
    Keliling belah ketupat = 4s
    = 4(15)
    = 60 m
    Jumlah pohon 60 m : 5 m = 12 pohon
    Biaya yang harus dikeluarkan pak amin adalah 12 x 10.000 = Rp 120.000

Pertanyaan Lainnya