Matematika

Pertanyaan

1. Diketahui barisan bilangan 1,4,9. Tentukan suku yang ke 20

1 Jawaban

  • Dik:
    Suku 1 adalah 1
    Suku 2 adalah 4
    Dan suku 3 adalah 9

    Maka dapat disimpulkan rumus untuk ini adalah n^2.

    Maka, jika n = 20, hasilnya adalah

    20^2 = 400.

    Sekian.

Pertanyaan Lainnya